Jatah Guru PPPK Kemendikbud 1,2 Juta, Kemenag Cuma 9.464

Share this:
BMG
Ilustrasi.

Ia menjelaskan, kuota 9.464 untuk Kemenag adalah sisa yang tidak lulus honorer K2 (PPPK 2019). Jadi, tidak rekrut di luar itu. Ironisnya, kuota 9.464 itu bukan hanya untuk guru agama tetapi juga guru bahasa, guru sains, dan yang lainnya.

“Makanya, saya kan selalu bilang tolonglah dibagi itu formasi. Saya bilang hibah formasi enggak apa-apa. Namun, selalu alasannya Kemendikbud sudah lama prosesnya dari 2019,” imbuhnya.

BacaAda Tiga Persoalan yang Membuat Guru Sulit Berkembang, RHS-ZW akan Lakukan Ini

BacaJanuari 2021, Rencana Belajar Tatap Muka, Kadisdik Karo: Harus Taat Prokes

Menurut Rohmat, untuk mengatasi ini, harus ada kebaikan dari Kemendikbud untuk menggeser sebagian formasi ke guru agama. Sebab, Kemenag hanya untuk honorer K2 dan sudah ada cuma sedikit.

Share this: