Daftar Penumpang Bus Wisata yang Terlibat Kontra Kereta Api di Sergai, Lima Orang Tewas

Share this:
BMG
Para korban insiden maut di perlintasan kereta api Sei Buluh, Kecamatan Perbaungan, Sergai, dievakuasi ke RS Trianda, Kamis (23/6/2022) malam. 

10 Warga Langkat, 3 Warga Medan, 1 Warga Deli Serdang

Menurut data dihimpun BENTENG TIMES, berikut data para korban meninggal dunia dan yang mengalami luka-luka;

Korban Meninggal Dunia:

– Syarifuddin (49), warga Dusun VIII Kampung Nangka, Kecamatan Stabat, Langkat. (sopir Toyota Hiace).

– Djui (69), warga Jalan S Parman, Kelurahan Petisah Hulu, Kota Medan.

– Susy Erlinawaty (64), warga Jalan Kelapa, Kelurahan Silalas, Kota Medan.

– Minarni (68), warga Citra Land Gama City, Desa Medan Estate, Kecamatan Percut Sei Tuan, Deli Serdang.

– Tio Gek Sam (69), warga Jalan Pemuda, Kelurahan Pekan Tanjung Pura, Kabupaten Langkat.

BacaLolos dari Maut Setelah Terseret Kereta Api Sejauh 200 Meter di Tebing Tinggi

BacaTruk STTC Ditabrak Kereta Api di Perlintasan Tanpa Palang Tambun Nabolon

Korban Luka-luka:

– Nuraini (51), warga Tanjung Pura, Langkat

– Noni (58), warga Tanjung Pura, Langkat.

– Toh Akie alias Lidia, warga Medan.

Halaman Selanjutnya >>>

Korban Luka Ringan

Halaman Sebelumnya <<<

Share this: