Rayakan Natal Bersama Kaum Difabel di GKPS, Baskami: Spirit Ini Harus Dijaga Terus

Share this:
BAGINDA GORBY SIREGAR-BMG
Ketua DPRD Sumatera Utara Baskami Ginting foto bersama dengan kaum difabel dalam perayaan natal yang berlangsung di GKPS Resort Medan Barat, Sabtu (18/12/2021).

PDIP Diharap jadi Garda Terdepan Suarakan Hak-hak Disabilitas

Penasihat PPDI Sumut Sutrisno Pangaribuan mengungkapkan rasa terimakasihnya atas dukungan semua pihak, sehingga perayaan natal disabilitas itu berjalan dengan lancar. Secara khusus, kata Sutrisno, dia berterimakasih kepada Ketua DPRD Sumut, Baskami Ginting.

Juga Ketua DPD PDI Perjuangan Sumut, Rapidin Simbolon dan jajaran Badan Kebudayaan Nasional (BKN) PDI Perjuangan Sumut.

“Atas dukungan PDI Perjuangan dan BKN PDI Perjuangan Sumut, maka natal ini dapat berjalan dengan baik,” imbuhnya.

BacaMomen Natal, Perumda Tirtauli Siantar Berbagi Bingkisan ke Gereja

BacaHari yang Indah, Perayaan Natal Keluarga Besar YP Kristen Gloria Anak Bangsa

Sutrisno berharap dengan dukungan PDI Perjuangan kepada PPDI, kedua lembaga tersebut dapat menjadi mitra strategis.

“Khususnya dalam menyuarakan hak-hak disabilitas. PDI Perjuangan harus menjadi yang terdepan,” pungkasnya.

Halaman Selanjutnya >>>

Kebutuhan Mendesak Terkait Perda Disabilitas

Halaman Sebelumnya <<<

Share this: