Dugaan Aliran Suap Bandar Narkoba ke Kapolrestabes Medan, Kapolda Sumut: Saya Sudah Bentuk Tim

Share this:
BMG
Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak. (Insert) Ilustrasi.

Kombes Riko: Masalah Motor, Itu Saya Pesan Sendiri

Namun, Kapolrestabes Medan Kombes Pol Riko Sunarko  sudah membantah tuduhan itu. Riko bahkan tidak mengetahui perihal kasus yang menyeret namanya tersebut.

Dia berdalih tidak pernah menerima laporan kasus dari anak buahnya (Kasat Resnarkoba).

“Itu ditangani Sat Narkoba, tiga bulan baru dilaporkan ke saya. Bagaimana saya mau membagi-bagi uangnya.

Orang kasusnya nggak dilaporkan ke saya,” kata Riko.

BacaTerlibat Penyelundupan 15 Kg Sabu, ‘Anak Buah’ HM Syahrial di Golkar Dipecat

BacaDi Balik Penyelundupan 15 Kg Sabu, Oknum Perwira Polres Tanjungbalai Diduga Terlibat

Lalu soal hadiah sepeda motor untuk Anggota TNI tersebut, Riko mengatakan, jika dana untuk itu pakai uang pribadinya. Dia menegaskan, sama sekali tidak ada kaitan dengan barang bukti narkoba.

“Masalah motor, itu saya pesan sendiri, sudah dibayar lunas, nggak ada masalah. Dan, harganya enggak sampai Rp75 juta, Rp10 juta lebih saja, motor bebek,” pungkas Riko.

Halaman Sebelumnya <<<

Share this: